Analisis Permodelan Laju Kehilangan Tanah Akibat Variasi Hujan Menggunakan Rainfall Simulator (Uji Eksperimental Laboratorium)
DOI:
https://doi.org/10.28932/jts.v21i2.9078Kata Kunci:
Erosi, Intensitas Curah Hujan, Kemiringan Lereng, Non-Vegetasi, Rainfall SimulatorAbstrak
Erosi tanah mempengaruhi tingkat kualitas daya dukung tanah. Hal tersebut terjadi di Kebun Kolektif TP PKK Kota Bandar Lampung yang mengalami degradasi kesuburan akibat berkurangnya kandungan zat hara tanah. Tujuan studi ini adalah menganalisis pengaruh variasi kemiringan dengan variasi intensitas hujan terhadap besar laju erosi pada tanah non-vegetasi serta identifikasi strategi pengendalian yang dapat diterapkan. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah menggunakan Rainfall Simulator dengan variasi kemiringan dan intensitas hujan pada tanah non-vegetasi. Hasil perhitungan laju erosi tertinggi sebesar 14,91 ton/ha terjadi pada (kemiringan 45% dengan intensitas hujan 1,75 liter/menit), sedangkan laju erosi terendah sebesar 1,67 ton/ha terjadi pada (kemiringan 8% dengan intensitas hujan 0,75 liter/menit). Analisis statistik menunjukkan bahwa hubungan antara laju erosi dengan intensitas hujan dan kemiringan lereng memiliki koefisien determinasi mendekati 1, yang mengindikasikan bahwa variabel-variabel tersebut mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap laju erosi. Kesimpulannya adalah laju erosi meningkat seiring dengan kemiringan lereng dan intensitas hujan, oleh karna itu upaya untuk mengurangi erosi dengan penanaman tumbuhan, pembenaman sisa tumbuhan, pembuatan teras bertingkat, dan penggunaan bahan kimia atau alami.Unduhan
Referensi
Aini, Q. Jummi, R. V. C., Maulidian, R. O. M. (2023). Pemetaan Kerapatan Vegetasi Dalam Mencegah Ablasi dan Krueng Aceh dengan Menggunakan Sistem Informasi Geografis (SIG) di Kecamatan Montasik. Jurnal Pendidikan Geosfer. https://doi.org/10.24815/jpg.v8i1.24113
Andriyani, I., Wahyuningsih, S., & Karim, M. D. (2019). Prediksi Laju Sedimentasi dan Erosi di Sub DAS Kemuning Menggunakan Rainfall Simulator. AgriTECH, 39(3), 179. https://doi.org/10.22146/agritech.41507
Apriani, N., Arsyad, U., & Mapangaja, B. (2021). Prediksi Erosi Berdasarkan Metode Universal Soil Loss Equation (Usle) Untuk Arahan Penggunaan Lahan di Daerah Aliran Sungai Lawo. Jurnal Hutan Dan Masyarakat, 13(1), 49–63. https://doi.org/10.24259/jhm.v13i1.10979
Bees, A. dan Partarini.C. M. N. (2024). Analisis Kurva IDF (Intensity-Duration-Frequency) DAS Ibu Kota Negara (IKN). Jurnal Teknik Sipil. 20(1). https://doi.org/10.28932/jts.v20i1.6500
Hartoyo, P. R., Fidari, S. J., Andawayanti, U. (2023). Studi Erosivitas Pada Tanah Kuarsa Menggunakan Rainfall Simulator dengan Blower Keong. Jurnal Teknologi dan Rekayasa Sumber Daya Air. 3(2), 708-718. https://doi.org/10.21776/ub.jtresda.2023.003.02.060
Maha, R. R., Wicaksono, A. P., Nugroho, N. E., Lukito, H., dan Suharwanto. (2022). Pengaruh Kemiringan Lereng terhadap Nilai Laju Erosi di PT Darma Henwa Bengalon Coal Project. Jurnal Prosiding Seminar Nasional Teknik Lingkungan Kebumian. 4(1). https://doi.org/10.31315/psb.v4i1.8832.
Meviana, I., Kurniawati, D., & Ferdiannanda, A. S. (2023). Karakteristik Tipe Erosi Lahan di Desa Wadung Kecamatan Pakisaji Kabupaten Malang. JPG (Jurnal Pendidikan Geografi), 10(1). https://doi.org/10.20527/jpg.v10i1.14188
Nurmalia, R., Lasminto, U. (2022). Keandalan Data Curah Hujan Satelit TRMM (Tropical Rainfall Measuring Mission) Terhadap Data Curah Hujan Statisun Bumi pada Berberapa Sub DAS di DAS Brantas. Jurnal Aplikasi Teknik Sipil, 20(2), 207–222. http://dx.doi.org/10.12962/j2579-891X.v20i2.12015
Nugraha, S. A, dan Sutanto, K. A. (2019). Pengaruh Sudut Kemiringan Lereng Terhadap Angka Stabilitas Lereng Tanah Kohesif Berdasarkan Kurva Taylor dan Software GEO5. Jurnal Teknik Sipil. 15(2). https://doi.org/10.28932/jts.v15i2.1958
Osok, R. M., Talakua, S. M., & Gaspersz, E. J. (2018). Analisis Faktor-Faktor Erosi Tanah, Dan Tingkat Bahaya Erosi Dengan Metode Rusle Di DAS Wai Batu Merah Kota Ambon Provinsi Maluku. JURNAL BUDIDAYA PERTANIAN, 14(2), 89–96. https://doi.org/10.30598/jbdp.2018.14.2.89
Prakoso. A. D., dan Pranoto. W. A. (2023). Analisis Kapasitas Saluran Drainase Perumahan Z di Jakarta Timur. Jurnal Mitra Teknik Sipil, 6(4), 939–952. https://doi.org/10.24912/jmts.v6i3.24852
Prima Hartoyo, R., Sidqi Fidari, J., & Andawayanti, U. (2023). Studi Erosivitas pada Tanah Kuarsa Menggunakan Rainfall Simulator dengan Blower Keong Erosivity Study on Quartz Soil Using Rainfall Simulator with Conch Blower. Jurnal Teknologi Dan Rekayasa Sumber Daya Air, 03(02), 708–718. https://doi.org/10.21776/ub.jtresda.2023.003.02.060
Respatiningrum, A. W., Limantara, L. M., & Andawayanti, U. (2021). Analisis Debit Limpasan dan Indeks Erosivitas Hujan pada Metode USLE Akibat Variasi Intensitas Hujan dengan Alat Rainfall Simulator. In Jurnal Teknologi dan Rekayasa Sumber Daya Air (Vol. 1, Issue 2).https://doi.org/10.21776/ub.jtresda.2021.001.02.11
Suarjana, M dan Kiesin, W. (2024). Sensitivity Analysis Of Offshore Platform Structures Under Varying Scour Depths. Jurnal Teknik Sipil. 20(1). https://doi.org/10.28932/jts.v20i1.6788
Suci Wulandari, K. (2023). Analisis Intensitas Curah Hujan Kecamatan Banyuwangi Menggunakan Climate Presictability Tools. Jurnal Kumparan Fisika, 6(2), 97–106. https://doi.org/10.33369/jkf.6.2.97-106
Sudwa, W., Romdania, Y., Herison, A., Purwadi, O. (2024). Analisis Implementasi Metode Petak Kecil terhadap Pendugaan laju Erosi Lahan Non Vegetasi. Jurnal Teknik Sipil dan Lingkungan, 9(2) 303-314. https://doi.org/10.29244/jsil.9.2.303-314
Triyudanto, S. R., Kusuma, Z., & Nita, I. (2021). PERBANDINGAN INDEKS ERODIBILITAS TANAH YANG DITETAPKAN DENGAN METODE WISCHMEIER DAN RAINFALL SIMULATOR. Jurnal Tanah Dan Sumber daya Lahan, 8(2), 377–384. https://doi.org/10.21776/ub.jtsl.2021.008.2.9
Wang, Lei, Li, Yan, Wu, Jiajun. (2023). Effects Of the Rainfall Intensity and Slope Gradient on Soil Erosion and Nitrogen Loss on the Sloping Fields of Miyun Reservoir. Jurnal Plants, 12, 423. https://doi.org/10.3390/plants12030423
Wardaningrum, S. A, dan Sudinda, W. T. (2022). Evaluation Study Of Flood Disasters In Kelapa Gading. Jurnal Teknik Sipil. 18(1), 51-61. https://doi.org/10.28932/jts.v18i1.3967
Wijanarko, L. C. P., Wicaksono, A, P., dan Gomareuzzaman, M. (2022). Analisis Nilai Laju Erosi dengan Menggunakan Metode Petak Kecil Pada Lahan Reklamasi di Desa Keraitan, (Studi Kasus PT. Darma Henwa Bengalon Coal Project). Prosiding Seminar Nasional Teknik Lingkungan Kebumian Ke-IV. UPN Veteran Yogyakarta, Indonesia. https://doi.org/10.31315/psb.v4i1.8824.g5004.
Wulansari, R., Rezamela, E., & N.P.L, A. C. (2021). Pendugaan laju run off dan infiltrasi dengan Rainfall Simulator sederhana pada berbagai kondisi tanah Andisol di perkebunan teh. Jurnal Pengelolaan Perkebunan (JPP), 2(2), 51–58. https://doi.org/10.54387/jpp.v1i1.9.
##submission.downloads##
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2025 Tiara Servita Dewi, Yuda Romdania, Ahmad Herison, Ashruri Ashruri

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
















